Studi Kasus Kegagalan Bangunan Jembatan Mandastana (Tanipah) di Kalimantan Selatan
1. Investigasi Stu di Kasus Kegagalan Bangunan Gambar 1. Jembatan Sebelum Mengalami Keruntuhan Spesifikasi Jembatan 1. Nama Resmi : Jembatan Mandastana 2. Lokasi Jembatan : Kecamatan Mandastana, Kabupaten Batola, Kalimantan Selatan 3. Desain Struktur : Jembatan Beton Bertulang 4. Panjang Total : ± 100 meter 5. Mulai Dibangun : 1 Juli 2015 6. Selesai Dibangun : 17 Februari 2016 7. Jenis Kerusakan : Lantai Jembatan Patah Akibat Tiang Pancang Amblas 8. Tanggal Kerusakan : 17 Agustus 2017 (a) (b) (c) Gambar 2. Jembatan Setelah Mengalami Keruntuhan (a), (b), dan (c) Berita Terkait Runtuhnya Jembatan Mandastana Jembatan beton yang terletak di Kecamatan Mandastana, Kabupaten Batola, Kalimantan Selatan mendadak runtuh. Letak keruntuhannya